Kategori: Opini

Kenapa Kopi di Kafe Lain Lebih Enak
2 bulan yang lalu

INDOAKTUAL – Kopi kini menjadi bagian dari rutinitas banyak orang. Namun, ada satu pertanyaan sederhana yang sering muncul: mengapa kopi dengan menu sama dapat terasa berbeda di setiap kafe? Jawabannya terletak pada satu elemen penting, yaitu flavor. Flavor merupakan gabungan aroma, rasa asam, rasa pahit, manis, kekentalan, dan aftertaste. Seluruh komponen ini terbentuk dari rangkaian […]